Pendaftaran Online Beasiswa LPDP

Pendaftaran Online Beasiswa LPDP - Lembaga Pengelolah dana pendidikan adalah beasiswa yang diberikan oleh pemerintah untuk jenjang S2 dan S3 ada banyak sekali beasiswa yang ditawarkan melalui program ini. Saat ini LPDP merupakan lembaga pemberi beasiswa paling produktif yang pernah ada di Indonesia selain dari DIKTI dan Kemdiknas, sebelumnya admin sudah memposting beberapa pendaftaran online Beasiswa LPDP tetapi masih banyak peserta yang bingung dalam proses pendaftaran apalagi banyak sekali reguest yang masuk melalui email untuk memberikan panduan pendaftaran manual beasiswa LPDP.

Sesuai permintaan para pengunjung pada kesempatan kali ini admin akan membahas mengenai pendaftaran online Manual beasiswa LPDP tahun ini selengkapnya melalui pendaftaran ini tetapi sebelum melanjutkan pendaftaran admin akan menguraikan sedikit terlebih dahulu beasiswa apa saja yang ada di LPDP yang bisa anda ikuti melalui situs resmi Beasiswa LPDP saat ini pemerintah memberikan beberapa beasiswa unggulan yang bisa diikuti diantaranya yang tergabung dalam beasiswa pendidikan Indonesia.

Untuk mendapatkan beasiswa anda harus mengikuti semua prosedur pendaftaran dan memenuhi persyaratan Beasiswa LPDP yang sudah dibahas sebelumnya selanjutnya proses registrasi dilakukan melalui situs Online dengan membuat akun dan mengisi semua formulir pendaftaran yang sudah ada untuk lebih jelas admin akan memberikan proses pendaftaran user manual Beasiswa LPDP simak selengkapnya dibawah ini.

1. Langkah pertama adalah silahkan akses situs resmi pendaftaran untuk Beasiswa LPDP yang anda ketahui jka belum tahun silahkan akses situs berikut ini  www.beasiswa.lpdp.kemenkeu.go.id kemudian buat akun terlebih dahulu seperti pada gambar dibawah ini.



2. Kemudian isi formulir pendaftaran pada akun data pribadi secara lengkap sesuai dengan kolom yang tersedia isi data diri dengan lengkap jangan sampai salah, tidak lupa isi capta yang untuk lebih jelas silahkan lihat seperti pada gambar.

3. Jika tahap diatas sudah selesai dan tentunya anda memasukan data berupa email pendaftaran saat ini cek email yang sudah anda daftarkan pada formulir sebelumnya jika ada silahkan klik nanti ada link aktivasi berisi mengenai keterangan pendaftaran klik link dan verifikasi akan terlelihat seperti pada gambar.


4. Nah kalau sudah selesai gunakan email dan akun yang sudah anda buat melalui lagkah pembuatan akun pertama kemudian silahkan login melalui situs http://www.beasiswa.lpdp.kemenkeu.go.id/ yang sama masukan usename dan pasword yang sudah dibuat seperti pada gambar berikut ini.


4. Setelah login pada halaman depan atu profile anda bisa mengedit, mengganti dan membenahi semua data yang telah terisi pastikan data anda lengkap termasuk didalamnya foto untuk ukuran harus disesuaikan jangan sampai kebesaran kekecilan jika belum bisa silahkan kompres foto sampai ukurang yang diinginkan.


5. Langkah selanjutnya adalah jika data anda sudah benar silahkan klik link pada kiri situs mengenai "Update Data Keluarga" isi data sesuai dengan keluarga anda jangan samapi salah memasukan data jadi keluarga tetangga dimasukan hehe klik simpan kalau sudah selesai, seperti pada gambar.


6. Langkah selanjutnya anda bisa mengganti pasword jika diinginkan, sebaiknya penggantian pasword dilakukan jika terjadi kecurigaan kebocoran data tetapi kalau tidak anda bisa menggunakan pasword lama, nah bagi anda yang menginingkan hal tersebut anda bisa mengklik "Ubah Pasword"  pada link yang ada dikiri anda masukan capta dan ubah. Nantinya anda akan melihat beberapa form seperti pada gambar.


Kalu anda sudah sampai pada tahap ini anda berarti sudah menyelesaikan sebagian pendaftaran pada tahap selanjutnya tinggal anda sesuaikan dalam proses pemilihan beasiswa inilah yang menentukan beasiswa mana yang anda pilih, jika diatas tadi proses pengisian profile untuk tahap selanjutnya klik halama depan situs setelah login klik pada link "Daftar" anda akan menemukan data pemilihan beasiswa berdasarkan progrma beasiswa yang akan dipilih untuk itu pembahsannya akan dibahas dibawah ini.


Beasiswa Magister (S2) dan Doktor (S3)

Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI) Program Magister dan Doktor adalah program beasiswa yang dibiayai oleh pemerintah Indonesia melalui pemanfaatan Dana Pengembangan Pendidikan Nasional (DPPN) dan dikelola oleh LPDP untuk pembiayaan studi lanjut pada program magister atau program doktor di perguruan tinggi di dalam dan di Beasiswa luar negeri. Untuk lebih jelas pemilihan ini silahkan lihat pada gambar.



Beasiswa Tesis (S2) dan Disertasi (S3)

Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI) program tesis/disertasi ditujukan bagi para mahasiswa magister atau doktor yang memiliki keterbatasan dana untuk menyelesaikan tesis/disertasinya, baik yang sedang belajar di dalam negeri maupun luar negeri. Tujuan program ini adalah untuk mempercepat tersedianya lulusan Magister atau Doktor yang berkualitas dan dapat memberikan kontribusi bagi ilmu pengetahuan dan teknologi. Lihat Pada gambar dibawah untuk pemilihan beasiswa ini.


Beasiswa Afirmasi

Indonesia memiliki wilayah luas dengan karakteristik geografis dan sosiokultural yang heterogen. Oleh sebab itu, diperlukan kontribusi dari sumber daya berkualitas untuk menjadi katalisator perluasan dan percepatan pembangunan ekonomi negara ini. begitu juga untuk memilihan program ini dan program lainnya admin kira tidak perlu diberikan gambar lagi sudah cukup jelas.


Beasiswa Pendidikan Dokter Spesialis

Beasiswa Pendidikan Dokter Spesialis adalah program beasiswa yang dibiayai oleh pemerintah Indonesia melalui pemanfaatan Dana Pengembangan Pendidikan Nasional (DPPN) dan dikelola oleh LPDP untuk pembiayaan studi lanjut pada program spesialis di perguruan tinggi di dalam negeri. 


Presidential Scholarship

Garuda 2045: “Indonesia Presidential Scholarship” adalah program beasiswa magister & doktor yang diinisiasi oleh pemerintah Indonesia melalui LPDP dengan menggunakan Dana Pengembangan Pendidikan Nasional (DPPN) yang dikelola oleh LPDP bekerjasama dengan pihak Kepresidenan RI untuk menempuh studi pada perguruan tinggi terbaik di dunia.


Semua proses pemilihan beasiswa ini disesuaikan program pemilihan jika sudah selesai silahkan klik pada tombol "Daftar" kemudian ada beberapa data lainnya yang harus diisi juga berupa riwayat pendidikan jika sudah memilih salah satu Beasiswa LPDP jangan lupa Seve. untuk itu simak selengkapnya dibawah ini.


Selanjutnya jika sudah selesai anda juga harus mengisi pengalaman organisasi selama menempuh pendidikan dari dasar sampai perguruan tinggi meliputi pengalama diluar sekolah dan di Sekolah klik seve jika sudah selesai untuk rincian jelas anda bisa melihat pada gambar dibawah ini.


Tahap selanjutnya anda juga menyertakan beberapa informasi mengenai data lainnya jika anda memiliki prestasi selama sekolah hal bersifat tambahan jika tidak ada bisa dikosongkan klik seve kalau sudah selesai selengkapnya dibawah ini.

Berikutnya data file persyaratan harus di upload ada beberapa seperti rekomendasi dan ijasah anda terlebih dahulu harus di scan jika semua berkas sudah disesuaikan dan di isi dengan benar tahap selanjutnya adalah anda harus klik seve untuk lebih jelasnya lihat pada gambar dibawah ini.


Tahap selanjutnya adalah pengisian essey ikuti prosedur pendaftaran ini isi sesuai dengan yang diminta pada kolom tidak boleh tidak ada yang kosong kemudian jika sedah selesai klik Simpan untuk lebih jelasnya lihat pada gambar dibawah ini.

Jika semua berkas sudah terisi dengan benar anda akan memasuki tahap akhir yang berisi reviue data yang telah anda isi jika sudah tinggal centak ceklist dan submit semua data sekaligus anda menyetujui semua syarat dan ketentuan yang berlaku. Jelasnya liaht pada gambar.


Pendaftaran Beasiswa LPDP sudah selesai anda juga dapat memonitoring semua data yang telah terisi melalui halaman depan situs setelah melakukan login pada situs resmi pendaftaran seperti pada contoh dibawah ini reviue mengenai semua data yang telah terisi tetapi belum dicetak.


Anda juga dapat melihat data anda apa saja beasiswa yang pernah anda ajukan melalui situs resmi pendaftaran kemudian melalui panel History yang ini merupakan informasi tambahan untuk anda calon peserta agar tidak bingung dengan ketentuan yang ada.




Anda akan melihat apakah status dokumen yang telah anda kirim melalui online apakah diterima atau dikembalikan semua ini bergantung dari verikasi dan keterangan yang dihasilkan kemudian untuk itu anda harus menunggu beberapa lama pengajuan ini akan ditinjau terlebih dahulu oleh pantia selama beberapa hari, jika berkas anda Diterima atau Dikembalikan akan ada keterangan sebagai berikut seperti pada gambar.


Semua proses sudah selesai anda tinggal menunggu hasil seleksi yang akan diumumkan melalui situs resmi ini apakah berkas anda diterima atau tidak jika sudah anda baru bisa mengikuti beberapa tes yang akan dilasanakan oleh panitia seleksi pendaftaran. Ada beberapa persyaratan Beasiswa LPDP setiap program beasiswa yang dibuka yang menjadi titik berat adalah nilai bahasa Inggris dibuktikan dengan sertifikat tanda bukti untuk Tofel 500 dan nilai lainnya disesuaikan standar dan patokan LPDP, beasiswa yang diberikan oleh kementerian keuangan ini masih sangat besar potensinnya untuk diikuti karena pendaftar masih sedikit sekali jadi untuk anda jangan tunda lagi bagi ingin mendaftar.

Dari beberapa informasi yang telah disebutkan diatas dapat disimpulkan beasiswa LPDP merupakan beasiswa yang diberikan oleh kementerian keuangan Indonesia dengan beberapa bentuk program beasiswa yang menjadi sorotan khusus adalah diberikan jenjang S2 dan S3 pendaftaran dibuka untuk umum dan dapat dilihat pada periode pendaftaran diatas.

Demikianlah informasi mengenai Pendaftaran Manual Beasiswa LPDP yang bisa admin berikan semoga bermanfaat jangan lupa untuk terus mengupdate informasi mengenai pendaftaran lainnya tidak lupa admin doakan semoga lulus tes Beasiswa LPDP ini sesuai yang diharapkan terima kasih sampai ketemu pada postingan berikutnya terima kasih salam sukses.
Wijaya,S.Pd.,Gr.,CSCU Bekerja sebagai penulis konten pendidikan sejak 2010 sampai saat ini dengan latar belakang lulusan S1 Sarjana Pendidikan, Aktif sebagai guru dan memiliki pengalaman 13 tahun mengajar kursus masuk perguruan tinggi negeri. Selain itu juga di dukung dengan gelar profesional seperti Digital Marketing, CSCU, dalam bidang pendidikan maupun Bimbingan Karir, Pendiri PT EM Technology Sebagai Perusahaan Induk